Antar-Korea
Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Korea Selatan berkunjung ke Gunung Geumgang Korea Utara dengan mobil sendiri
Write: 2005-06-25 15:59:59 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Menteri kebudayaan dan Pariwisata Korea Selatan, Chung Dong-chae, hari Sabtu, berangkat ke gunung Geumgang Korea Utara dengan mobil sendiri, melewati jalan darat di zona demarkasi antar Korea.
Selama 2 hari berada di gunung Geumgang, menteri Chung akan meninjau berbagai fasilitas industri pariwisata setempat.
Peninjauan menteri Chung tersebut, diharapkan akan membuka era pariwisata gunung Geumgang dengan mobil sendiri, melalui jalan darat antar Korea.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30