Antar-Korea
29 pengungsi Korut meminta suaka politik ke Korsel
Write: 2004-09-03 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
29 pengungsi Korea Utara, yang merasuk ke gedung sekolah Jepang di Beijing, 1 September lalu, sedang menunggu untuk meminta suaka politik ke Korea Selatan.
Menurut sumber berita Jepang, hari Jumat, para pengungsi Korea Utara itu diperkirakan akan dikirim ke Korea Selatan, berkat bantuan dan kerja sama pemerintah Jepang dan Beijing berdasarkan segi kemanusiaan.
Sementara itu, pemerintah Beijing dan aparat keamanan Cina sangat memperhatikan tindakan terpadu dan bijaksana untuk menyelesaikan masalah pengungsi Korea Utara itu.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30