Antar-Korea
Kunjungan wakil pembantu menteri luar negeri Korea ke Beijing dan Tokyo
Write: 2004-08-24 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Wakil pembantu menteri luar negeri Korea Selatan, Lee Su-hyok, hari Selasa, meninggalkan Seoul untuk melakukan kunjungan kerja ke Beijing dan Tokyo, guna membahas jadwal penyelenggaraan rapat kelompok kerja bagi pertemuan segi 6.
Dalam jumpa pers, Lee Su-hyok mengatakan, maksud kunjungan kali ini bertujuan untuk menyukseskan pertemuan segi 6 tahap ke-4 yang direncanakan dalam bulan September mendatang.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30