Antar-Korea
Kunjungan rombongan sipil Amerika Serikat ke Korea Utara
Write: 2004-01-06 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Setelah mengakhiri kunjungan ke Korea Utara, rombongan sipil Amerika Serikat akann menjelaskan hasilnya kepada departemen-departemen terkait Amerika.
Menutut wakil juru bicara Departemen Luar Negeri Amerika Serikat, hari Selasa, rombongan sipil itu, tidak membawa pesan atau surat atas nama pemerintah Washington.
Rombognan sipil Amerika Serikat itu, hari Selasa tiba di Pyongyang, Korea Utara untuk menginspeksi sarana nuklir di daerah Youngbyen, Korea Utara.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30