Antar-Korea
Korea Utara dapat mempertimbangkan usul presiden Bush
Write: 2003-10-27 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Korea Utara dapat mempertimbangkan usul presiden Amerika Serikat, George Bush yang menyarankan jaminan keamanan nasional Korea Utara secara tertulis dalam kerangka multi-nasional.
Menurut juru bicara Departemen Luar Negeri Korea Utara, 25 Oktober, pihaknya menilai usul presiden Bush itu sebagai suatu tindakan berarti untuk mewujudkan ko-eksistensi bersama dengan Korea Utara.
Dikatakan, minat Korea Utara itu, telah disampaikan kepada pemerintah Washington.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30