Antar-Korea
Korea Utara mengancam pertemuan segi 6
Write: 2003-09-30 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Korea Utara menyatakan, pihaknya telah hilang harapan terhadap pertemuan segi 6, karena Amerika Serikat memanfaatkan pertemuan itu, sebagai momentum untuk mewujudkan pelucutan kekuatan militer Korea Utara..
Menurut juru bicara Departemen Luar Negeri Korea Utara, hari Senin, Amerika Seriat tetap giat berusaha untuk mengisolasikan Korea Utara melalui pemblokiran secara internasional.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30