Antar-Korea
Pertukaran perdagangan antar Korea mulai Januari hingga Juli, meningkat 41,3 persen
Write: 2003-08-14 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Jumlah transaksi dagang antar Korea, mulai Januari hingga Juli 2003, mencapai 3 ratus 40 juta dolar Amerika, naik 41,3 persen bila dibandingkan periode yang sama tahun lalu.
Menurut hasil laporan Departeman Unifikasi Nasional Korea Selatan, hari Kamis, jumlah penghasilan impor ke dalam Korea Selatan tercatat seratus 34 juta 7 ratus ribu dolar Amerika, khususnya dibidang hasil pertanian dan perikanan, serta tekstil.
Sementara, jumlah penghasilan ekspor ke Korea Utara, sebanyak 2 ratus 6 juta 4 ratus ribu dolar, terutama dibidang produk industri kimia dan produk logam besi.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30