Antar-Korea
Hari ke-2 pertemuan tingkat kerja Komite Pengaktifan Hubungan Kerjasama Ekonomi tahap ke-2 antar Korea
Write: 2003-07-30 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Korea Selatan dan Utara, hari Rabu, melanjutkan pertemuan tingkat kerja Komite Pengaktifan Hubungan Kerjasama Ekonomi tahap ke-2 antar Korea di kota Kaesung Korea Utara.
Dalam pertemuan itu, kedua Korea menentukan bank penyelesaian rekening Chungsan, penetapan tempat asal hasil pertanian, masalah lintasan warga sipil di kompleks industri kota Kaesung dan sebagainya.
Pihak Korea Selatan menunjukkan sikap pemerintah Seoul yang ingin bertukar rancangan perjanjian hubungan kerjasama ekonomi antar Korea melalui kontak pejabat penghubung di desa perbatasan antar Korea Panmunjum.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30