Antar-Korea
Dewan Keamanan PBB dan masalah nuklir Korea Utara
Write: 2003-01-21 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Badan Tenaga Atom Internasional, IAEA wajib mengajukan masalah nuklir Korea Utara kepada Dewan Keamanan PBB. Menurut menteri luar negeri Amerika Serikat, Collin Powel, hari Selasa, Korea Utara tetap mengabaikan resolusi IAEA yang mendesak Korea Utara agar mematuhi NPT, yakni Perjanjian Pencegahan Penyebarluasan Nuklir Internasional.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30