Antar-Korea
Senat AS menuntut Bush berdialog dengan Pyongyang
Write: 2003-01-06 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Senator AS baik dari partai berkuasa partai Republik maupun oposisi partai Demokrat mendesak presiden George Bush agar menunjukkan sikap aktifnya untuk berdialog dengan Korea Utara guna meredakan ketegangan politik terakhir ini akibat kasus pengembangan program nuklir Korea Utara. Senator dari partai Demokrat Carl Levin, ketua komite kemiliteran majelis tinggi AS, menekankan, dialog langsung dengan Pyongyang bukan berarti penyerahan maupun penaklukan, tetapi cara satu-satunya untuk memecahkan jalan buntu akhir-akhir ini yang merupakan pengembalian cara yang mendasar, yakni dialog muka antara pelaku utama bilateral.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30