Antar-Korea
Mejelis tinggi Amerika ingin menghentikan pemasokan bahan bakar solar kepada Korea Utara
Write: 2002-11-07 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Beberapa senator Amerika Serikat sedang mempertimbangkan kemungkinan penghentian pemasokan bahan bakar solar kepada Korea Utara. Sehubungan dengan masalah keberadaan senjata nuklir di Korea Utara, majelis tinggi Amerika sedang menyiapkan rancangan amendemen anggaran belanja negara tahun fiskal 2003 termasuk pencabutan anggaran biaya pemasokan solar tersebut. Sementara itu, sumber-sumber diplomatik di Washington meramalkan rencana pengajuan rancangan tersebut belum ditetapkan secara nyata.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30