Antar-Korea
Penetapan Gunung Keumgang Korea Utara sebagai zona khusus
Write: 2002-11-05 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Dalam minggu ini, kemungkinan besar Korea Utara akan mengumumkan penetapan gunung Keumgang sebagai zona pariwisata khusus. Menurut Perusahaan Hyundai Asan Korea Selatan, pelaksana pariwisata gunung Keumgang, hari Selasa, kebehasilan kunjungan delegasi ekonomi Korea Utara ke Korea Selatan baru-baru ini, mendorong pengumuman tersebut. Dikatakan, zona khusus gunung Keumgang Korea Utara, nampaknya akan dikembangkan sebagai zona khusus bukan hanya untuk kegiatan pariwisata tetapi juga kegiatan perdagangan.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30