Antar-Korea
Delegasi peninjau perekonomian Korea Utara berkunjung ke Seoul
Write: 2002-10-25 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
18 orang delegasi perekonomian Korea Utara yang dipimpin oleh ketua komite perencanaan nasional Korea Utara Park Nam-gi, akan melakukan kunjungan ke Seoul, hari Sabtu, untuk meninjau pelbagai tempat ekonomi terkait di Korea Selatan. Dalam lawatannya di Korea Selatan selama 9 hari, delegasi Korea Utara akan meninjau pelbagai tempat dan fasilitas termasuk kompleks pabrik industri kimia di kota Seoul dan Daejon, stasiun pembangkit listrik tenaga nuklir dan sarana-sarana hiburan di pulau Jeju.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30