Antar-Korea
Sistem bebas visa masuk ke daerah khusus kota Shineuiju Korea Utara
Write: 2002-09-28 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Daerah khusus kota Shineuiju Korea Utara, mulai 30 September, menerapkan sistem bebas visa masuk bagi para warga asing termasuk orang Korea Selatan. Dalam jumpa pers, hari Jumat di Beijing, Cina, gubernur pertama daerah khusus kota Shineuiju, Yang Bin mengatakan, pihaknya merencanakan pembukaan pasar bursa saham di kota Shineuiju. Dikatakan, pihaknya merencanakan kunjungan ke Korea Selatan 7 Oktober mendatang untuk menarik investasi modal Korea Selatan di daerah khusus kota Shineuiju, Korea Utara.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30