Antar-Korea
Upacara peletakan batu pertama proyek penyambungan rel kereta api antar Kyungeui dan Donghae, 18 Sep.
Write: 2002-09-12 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Upacara peletakan batu pertama dalam proyek penyambungan rel kereta antara jalur Kyungeui dan Donghae, akan dilaksanakan 18 September mendatang, masing-masing di stasiun Dorasan dan observatorium Unifikasi. Hal tersebut telah disepakati dalam komite pengaktifan kerja sama ekonomi antar Korea, akhir Agustus lalu, serta pembangunan itu akan dilaksanakan dengan tipe konstruksi ‘Fast Track’ untuk memperpendek waktu proses pembangunannya. Untuk itu departmem perhubungan dan pekerjaan umum Korea Selatan sedang membahasnya dengan departemen unifikasi nasional Korea Selatan mengenai pelbagai tindakan tingkat kerja.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30