Antar-Korea
Pengiriman pupuk kimia sebesar 100 ribu ton ke Korea Utara
Write: 2002-09-03 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Sesuai dengan kesepakatan antar Korea dalam sidang ke-2 Komite pengaktifan kerja sama ekonomi antara Korea Selatan dan Korea Utara, pemerintah Korea Selatan merencanakan akan mengirimkan pupuk kimia sebesar 100 ribu ton kepada Pyongyang sekitar tanggal 15 September mendatang. Menurut seorang pejabat berwenang pemerintah Seoul, pengiriman pupuk kimia tersebut akan dilaksanakan secara bersama dengan pengiriman beras sekitar 400 ribu ton, dengan pertimbangan sarananya termasuk kapal pengangkutan.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30