Antar-Korea
Ketua Komite Persiapan Partai Oposisi Korea, Park Keun-Hae berkunjung ke Korea Utara
Write: 2002-05-06 00:00:00 / Update: 0000-00-00 00:00:00
Ketua Komite Persiapan Partai Oposisi, Partai Persatuan Masa Depan Korea, Park Keun-Hae akan melakukan kunjungan kerja ke Korea Utara mulai 11 hingga 14 Mei ini atas undangan pemerintah Korea Utara. Menurut Park Keun-Hae, hari Minggu, selama berada di Korea Utara, pihaknya akan mencari cara mewujudkan perdamaian antar Korea. Dikatakan, pihaknya tidak membantah kemungkinan pertemuan tatap muka dengan pemimpin tertinggi Korea Utara, Kim Jong-il.
Pilihan Editor
Politik
2025-12-17 14:17:02
Internasional
2025-12-11 15:37:33
Politik
2025-11-26 14:26:30